PENGARUH VARIASI LATIHAN PASSING CONTROLTERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN PASSING CONTROL PADA EKSTRAKURIKULER FUTSAL SMA NEGERI 7 BERAU TAHUN PELAJARAN 2023/2024
Kata Kunci:
Tingkat Keterampilan Passing ControlAbstrak
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengatahui pengaruh variasi latihan passing control terhadap peningkatan keterampilan passing control pada ekstrakurikuler futsal tahun pelajaran 2023/2024, dengan populasi 100 pemain, dimana sampel dalam penelitian ini adalah mengunakan random sampling, populasi yaitu 30 pemain. Penelitian ini mengunakan metode eksperimen dengan pola “one group prestest-posttest design”. Instumen mengunakan tes passing control bola ke dinding dengan jarak yang sudah ditentukan dalam waktu 30 detik dengan sebanyak banyaknya. Hasil analisis data menujukan bahwa Fhitung lebih besar dari Ftabel (6,27 < 4,20). Dengan dimikian Ha diterima dan Ho ditolak, yang artinya ada pengaruh variasi latihan passing control terhadap peningkatan keterampilan passing control pada ekstrakurikuler futsal SMA Negeri 7 Berau tahun pelajaran 2023/2024. Dari perhitungan diatas dapat dinyatakan bahwa ada pengaruh yang signifikan.